Bocah Asal Kupang Bikin Heboh MotoGP

jpnn.com, JAKARTA - Entah dari mana bakat Rivaldi Elvans Krisna ini datang, yang pasti bocah asal Kupang ini telah bikin dunia MotoGP heboh.
Rivaldi bukan jago balap mau menyaingi Valentino Rossi atau Marc Marquez. Sang bocah punya kelihaian meniru komentator MotoGP, Nick Harris, yang memutuskan pensiun.
(Baca: Nick Harris, The Voice of MotoGP Pensiun)
Video Rivaldi viral usai kabarnya sang orang tua membeli motor baru. Di atas motor baru itu, dia menunjukkan passion-nya dengan berteriak-teriak.
Bak komentator andal, Rivaldi seperti tengah memandu balapan MotoGP. Aksinya itu bahkan menarik perhatian pihak penyelenggara balap motor paling bergengsi itu.
If you've never done this while sat on a motorcycle, are you really a #MotoGP fan?????
Meet Valdy from West Timor, Indonesia... we know what he wants to be when he grows up!???? What do you reckon @NickHarrisMedia?
???? @toiletkost pic.twitter.com/sq9prL0VrZ — MotoGP™ ????????? (@MotoGP) February 15, 2018
Bakat bocah asal Kupang ini menarik perhatian pihak penyelenggara MotoGP dan dunia balap.
- Kejutan Besar Lahir di Kualifikasi MotoGP Spanyol, Nama Indonesia pun Disebut
- Hasil Practice MotoGP Spanyol: Alex Marquez Memang Gila
- Seusai Liburan, Konsumen Federal Oil Masih Bisa Jalan-Jalan ke Jepang Gratis
- Sempat Celaka, Alex Marquez Terkencang di FP1 MotoGP Spanyol
- FP1 MotoGP Spanyol: Marc Marquez Nyaris Salah Masuk Garasi, Ayahnya Tertawa
- Live Streaming FP1 MotoGP Spanyol: 3 Pasang Mata Melihat Pecco Bagnaia