Bocah Downs Syndrome Pertama Capai Everest
Kamis, 04 April 2013 – 06:11 WIB

Bocah Downs Syndrome Pertama Capai Everest
Sejak media menyebarluaskan berita soal pendakiannya menuju Everest Base Camp, Reimer mendadak terkenal. Dia tercatat sebagai remaja pengidap Down’s Syndrome pertama yang berhasil mencapai Everest Base Camp. Dia menjadi bukti bahwa kelainan genetik dan keterbatasan fisik tidak menghalangi cita-cita dan semangat seseorang.
Baca Juga:
’’Salah satu misi kami dalam perjalanan ini adalah melibatkan setidaknya satu individu yang mengidap kelainan atau memiliki keterbatasan fisik,’’ ungkap Justin.
Karena itu, sambil melakukan pendakian, dia dan timnya juga menggalang dana untuk Elisha Foundation, yayasan anak cacat yang didirikannya bersama sang istri. Kemarin dia mengaku bangga dengan keberhasilan sang putra dalam menaklukkan Himalaya. (AFP/hep/dwi)
KATHMANDU – Semangat dan kegigihan Eli Reimer patut dipuji. Bocah asal Amerika Serikat (AS) itu adalah pengidap Down’s Syndrome (sejenis
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza