Bocah Nekat Kawin Lari ke Afrika
Rabu, 07 Januari 2009 – 05:38 WIB

Bocah Nekat Kawin Lari ke Afrika
HANOVER - Ini salah satu bukti betapa bocah sekarang makin cepat matang secara psikologis. Salah satu faktor pemicunya adalah tayangan audiovisual yang bebas mereka saksikan kapan saja dan di mana saja. Mika dan Anna Lena merupakan anak Jerman yang masing-masing baru berusia 7 dan 6 tahun. ''Dari (film) itu, mereka lalu merancang rencana untuk masa depan,'' kata Juru Bicara Polisi Hanover, Holger Jureczko.
Tanpa sepengetahuan orang tua, mereka nekat hendak kabur ke Afrika untuk kawin lari. Bahkan, mereka mengajak bocah lain berusia 5 tahun yang akan berperan sebagai saksi pernikahan. Benarkah? Itulah pengakuan mereka ketika ditanya petugas keamanan stasiun kereta api yang rencananya ditumpangi menuju bandara.
Baca Juga:
Misi romantis sepasang kekasih cilik itu muncul begitu saja setelah mereka menonton film dokumenter tentang Afrika pada malam tahun baru lalu bersama keluarga. Mika dan Anna memang tinggal satu rumah sejak ayah Mika dan ibu Anna memutuskan hidup bersama serta pindah ke rumah baru di Hanover, Jerman, beberapa waktu lalu.
Baca Juga:
HANOVER - Ini salah satu bukti betapa bocah sekarang makin cepat matang secara psikologis. Salah satu faktor pemicunya adalah tayangan audiovisual
BERITA TERKAIT
- Gempa M 7,2 Melanda Lepas Pantai Papua Nugini
- Gempa Myanmar, Korban Meninggal Dunia Mencapai 3.301 Orang
- Tornado Menyapu Amerika, 55 Juta Jiwa Terancam
- Trump Berulah, Macron Desak Perusahaan Prancis Setop Berinvestasi di Amerika
- Kanselir Jerman Sebut Donald Trump Merusak Tatanan Niaga Global
- Lebih dari 3.000 Orang Tewas Akibat Gempa Myanmar