Bocah SMP Ditusuk di Leher, Sempat Pulang ke Rumah

Kapolsek Seririt Kompol Gede Juli mengatakan, pascamenerima laporan, pihaknya langsung turun tangan dan mengamankan terduga pelaku.
Polisi juga telah melakukan komunikasi dengan pihak keluarga terkait peristiwa yang terjadi. Hanya saja Kompol Juli belum bisa memberikan informasi lebih lanjut.
Menurutnya, polisi baru mengamankan terduga pelaku dan sebilah pisau dapur yang diduga sudah dibawa dari rumah.
Kompol Juli masih enggan membeberkan motif yang memicu pelaku nekat menusuk korbannya.
“Belum tahu motifnya apa. Sementara masih kami periksa dulu untuk menggali keterangan dan proses pembuktian. Yang jelas pelaku dan barang bukti sudah kami amankan. Nanti segera kami informasikan kalau ada perkembangan,” kata Kompol Juli. (rb/eps/mus/JPR)
Tanpa basa-basi, pelaku berusia 18 tahun menusuk leher bocah SMP saat bermain ponsel di poskamling.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
- BPKN Sebut Kebijakan Gubernur Bali Soal AMDK di Bawah 1 Liter Beri Dampak Negatif
- Rayakan Liburan Paskah yang Mewah di The Ritz-Carlton Bali
- Kemenperin Segera Diskusi dengan Gubernur Bali soal Pelarangan AMDK di Bawah 1 Liter
- Larangan Air Kemasan di Bawah 1 Liter Dinilai Baik untuk Masa Depan Bali
- Dendam Pribadi Jadi Motif Penusukan Pria di Ogan Ilir, Pelaku Sudah Ditahan Polisi
- Pemprov Bali Larang Jual AMDK di Bawah 1 Liter, ADUPI: Ini Masalah Baru Bagi Industri Daur Ulang