Bocoran Spesifikasi Samsung Galaxy S21 Ultra
Senin, 21 Desember 2020 – 20:48 WIB
Tak hanya itu, Galaxy S21 Ultra akan tersemat prosesor Exynos 2100 yang ditemani RAM 12GB dan tiga pilihan memori internal 128GB, 256GB, dan 512GB.
Fitur lainnya antara lain baterai 5.000 mAh yang didukung pengisian cepat 45W, pengisian nirkabel cepat, speaker stereo, sertifikasi IP68, 5G, Wi-Fi 6, dan Bluetooth 5.0.
Selain spesifikasi, bocoran terkait harga yang ditawarkan pada Galaxy S21 Ultra ini juga mulai terungkap.
Dalam bocoran itu Samsung Galaxy S21 dibanderol EUR 848 atau setara Rp 14,7 juta, Galaxy S21 Plus EUR 1.049 atau setara Rp 18,1 juta dan Galaxy S21 Ultra EUR 1.399 atau setara Rp 24,2 juta. (ddy/jpnn)
Menjelang peluncuran yang dijadwalkan pada 14 Januari 2021, spesifikasi Samsung Galaxy S21 Ultra yang akan ditawarkannya terungkap.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Keunggulan Flex Mode yang Bisa Didapat pada Galaxy Z Fold6
- Cicin Pintar Galaxy Ring Hadir di Indonesia, Bisa Monitor Kesehatan, Ini Harganya
- Hadirkan Fitur Ini, Galaxy S24 FE Bikin Belajar Lebih Mudah
- Demi Performa Gaming Solid, Galaxy S24 FE Hadirkan Fitur Ini
- 3 Ide Konten Unik yang Bisa Dibuat Pakai Galaxy Z Flip6
- Resmi Meluncur, Samsung Galaxy A06 Dilengkapi Fitur HP Flagship