Bocoran Teknologi Pintar di Mobil Listrik Wuling Air EV, Ternyata
jpnn.com, JAKARTA - Bertepatan perayaan lima tahun berkiprah di Indonesia, Wuling Motors mengumumkan program pemesanan untuk mobil listrik pertamanya, Wuling Air EV.
"Bertepatan perayaan hari jadi ke-5, Wuling mengumumkan kehadiran mobil listrik Wuling Air EV yang bisa dipesan melalui tiga pilihan cara. Pertama di diler resmi Wuling, online via Wuling.id, atau exclusive e-commerce partner, Blibli.com," kata Brand & Marketing Director Wuling Motors Dian Asmahani.
Lantas apa saja keunggulan mobil listrik Wuling yang akan dirilis resmi pada akhir tahun itu?
Mobil listrik berdimensi kompak yang memiliki desain future-tech itu bakal dibekali teknologi canggih Wuling.
Menurut Product Planning Wuling Motors Danang Wiratmoko, Wuling Air EV bakal ditanami teknologi WIND (Wuling Indonesian Command) dan IoV atau Internet of Vehicle.
"Wuling Air EV juga ada teknologi pintar yang ada di model flagship Wuling, seperti WIND dan IoV," kata Danang di Jakarta, Rabu (13/7).
Wuling Indonesian Command (WIND) merupakan voice command cerdas dengan menggunakan bahasa Indonesia.
Mobil listrik pertama Wuling Motors, Wuling Air EV sudah bisa dipesan masyarakat. Apa saja keunggulannya
- Electricity Connect 2024: Harapan Generasi Muda untuk Kemajuan Kendaraan Listrik Indonesia
- Renault Ciptakan Mobil Listrik-Hidrogen, Ini Klaimnya
- Menguji Ketangguhan Mobil Listrik Chery J6 di Jalan Off-Road, Tak Ada Kendala
- Mitsubishi DST Concept Bakal Berlabuh ke Indonesia? MMKSI Beri Jawaban
- Mobil Listrik Garapan Suzuki dan Toyota Bersiap Mengaspal Pada 2025
- Wuling Cloud EV Meraih Penghargaan Bergengsi Best Value Electric Car