Bodoh, Bila Pemerintah Tanggung Utang PT Inalum
Kamis, 03 Juli 2008 – 18:01 WIB

Bodoh, Bila Pemerintah Tanggung Utang PT Inalum
Sebelumnya, pada 19 Juni lalu, Menteri Perindustrian Fahmi Idris menegaskan bahwa rencana pemerintah RI untuk pengambilalihan Otorita Asahan, yang di dalamnya terdapat PT Inalum, tidak berubah. Alasannya, selama ini Otorita Asahan selalu merugi. "Rencana itu tetap akan kita lakukan, karena selama ini di wilayah Sumatera Utara dan sekitarnya masih mengalami krisis listrik. Lebih baik kita kelola untuk mengatasi masalah itu," ujarnya. (sam)
Baca Juga:
JAKARTA - Pemerintah harus cermat membuat perhitungan sebelum memutus kontrak dengan Jepang terkait pengelolaan PT Inalum pada 2013 mendatang. Pemerintah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku