Boediono Bela Marsilam di Depan Pansus
Selasa, 12 Januari 2010 – 15:58 WIB
Akbar Faisal kembali melanjutkan pertanyannya. "Bukankah Marsilam itu bukan ahli hukum keuangan," cecar Akbar.
Baca Juga:
Namun dengan kalem Boediono menjawab pertanyaan itu. "Masalah keuangan itu banyak yang terkait dengan masalah hukum," tandasnya.
Karenanya dalam kesempatan itu Boediono membantah bila kehadiran Marsilam Simanjuntak itu dikait-kaitkan dengan hal lain karena kehadirannya semata-mata untuk memberi masukan pada rapat KSSK. “Jadi sekali lagi kehadiran Pak Marsilam bukan terkait hal lain tetapi memang menjadi sumber yang member masukan kepada peserta rapat KSSK saat itu,” ucapnya.(ara/awa/jpnn)
JAKARTA - Mantan Gubernur Bank Indonesia yang kini menjadi Wakil Presiden, mengakui tentang kehadiran Ketua Unit Kerja Presiden untuk Pengelolaan
Redaktur & Reporter : Antoni
BERITA TERKAIT
- Tidak Seluruh Honorer Lulus PPPK 2024, Sudah Diantisipasi, 3 Alasannya
- PWNU Jateng Sebut Pilkada Membuktikan Kedewasaan Politik Warga
- 5 Berita Terpopuler: Kenaikan Gaji Guru Honorer Bikin Penasaran, PNS dan PPPK Makin Makmur, Kontroversi Muncul
- Pererat Hubungan Antar-Negara, Perpustakaan Soekarno Garden Bakal Dibangun di Uzbekistan
- Polisi Tembak Mati Siswa SMKN 4 Semarang, Keluarga Korban Lapor ke Polda Jateng
- Begini Nasib Aipda R, Polisi yang Tembak Mati Siswa SMKN 4 Semarang