Boediono Diturunkan, Indonesia Tak Akan Bangkrut
Senin, 21 Desember 2009 – 13:48 WIB
Boediono Diturunkan, Indonesia Tak Akan Bangkrut
"Yang bikin masalah itu adalah Robert Tantular (Komisaris dan pemilik Bank Century). Dialah yang menjadikan persoalan ini menjadi seperti sekarang ini. Tetapi yang menanggung akibatnya adalah LPS," ujar Pradjoto.
Menurut Pradjoto, jika yang dipersoalkan adalah keputusan melakukan bailout maka selayaknya ada pihak yang melakukan uji materi atas Perppu Nomor 4 Tahun 2008 tentang Jaring Pengaman Sektor Keuangan (JPSK). Meski demikian jika uji materi dilakukan dan ternyata dikabulkan, maka bakal muncul masalah baru.
"Kalau Perppu-nya dianggap tidak sah, maka keputusan bailout juga tidak sah. Otomatis, Bank Century juga harus ditutup. Kalau Bank Century ditutup, itu artinya dana bailout itu hilang begitu saja. Jadi tetap saja ada persoalan," ulasnya.(aj/ara/jpnn)
JAKARTA - Pengamat ekonomi dari Universitas Gadjah Mada, Tony A Prasetiantono menyatakan bahwa Indonesia tidak akan bangkrut jika Boediono dan Sri
Redaktur & Reporter : Antoni
BERITA TERKAIT
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi