Bogor Diguyur Hujan Es
Minggu, 23 Januari 2011 – 18:44 WIB
Awan Cb dengan kriteria hitam tebal dan berbentuk seperti brokoli itu, juga merupakan awan yang membawa hujan deras disertai angin kencang. Peluang hujan es bisa terjadi di mana saja berdasarkan indikasi tersebut. Besaran butiran es tergantung pada suhu di udara atas. Semakin dingin suhu pada udara atas, maka kristal es yang terbentuk semakin besar.
Baca Juga:
"Awan Cb sifatnya lokal. Kalaupun membawa hujan es, ya di sekitar wilayah yang ada awan Cb saja," jelas Agus.
Agus mengingatkan, warga Bogor harus bersiap-siap menghadapi hujan yang berpotensi es disertai angin kencang pada Februari mendatang. Menurut dia, selama Januari ini, hujan di Jawa Barat tertahan anomali pendinginan suhu di sebelah selatan Kalimantan.
Pendinginan suhu mengakibatkan suplai uap air lokal menurun sehingga berdampak minimnya curah hujan. "Bendungan Saguling di Bandung sampai kritis air kan?" imbuhnya.
BOGOR - Hujan es sempat mengejutkan warga di sebagian wilayah Depok dan Bogor bagian utara, kemarin. Wilayah Kabupaten Bogor terkena imbas dari hujan
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS