Bola 303
Oleh: Dhimam Abror Djuraid
Judi dalam sepak bola sudah menjadi isu yang beredar lama, tetapi tidak pernah diungkap secara tuntas.
Pengaturan hasil pertandingan, atau match fixing, penyuapan terhadap pemain dan perangkat pertandingan, menjadi kasus yang marak beberapa waktu terakhir ini, sampai muncul istilah mafia sepak bola.
Kalau di tubuh Polri disebut ada mafia yang diduga berada di bawah kepemimpinan ‘’Kaisar Sambo’’, maka di dunia sepak bola juga ada mafioso yang dipimpin oleh seorang godfather juga. Mafia di sepak bola Indonesia tidak pernah terbongkar, dan identitas godfather tidak pernah diketahui.
Menghadapi para mafia bola itu, PSSI kemudian membentuk Satgas Antimafia Bola.
Beberapa orang yang diduga menjadi bagian dari mafia kemudian ditangkap.
Ada dua orang anggota Exco PSSI yang digaruk, beberapa wasit, dan seorang operator terkemuka di Jawa Timur berinisial VW.
Beberapa orang dihukum, tetapi praktik mafia bola tetap berlangsung, karena penanganan yang tidak tuntas dan terkesan setengah hati.
Penangkapan terhadap jaringan mafia bola dilakukan lagi di Jawa Timur.
Judi dalam sepak bola sudah menjadi isu yang beredar lama, tetapi tidak pernah diungkap secara tuntas.
- Gebuk Judol, Upaya Bersama memberantas Judi Online di Era Digital 5.0
- Kapolri Ajak Pemuda Muhammadiyah Berantas Judi Online & Polarisasi Pilkada Serentak
- Bawaslu DKI Didesak Tindaklanjuti Dugaan Aliran Dana Judol ke Tim Kampanye Paslon
- Sarbin Sehe Tegaskan Narkoba dan Judi Online adalah Musuh Kemanusiaan
- Judi Online Rusak Generasi Muda, Menpora Dito Nyatakan Perang
- DPR Dukung Penuh Menko Polkam Lindungi Pelajar dari Judi Online