Bolehkah Minum Es Saat Flu? Berikut Penjelasannya, Simak ya

Bolehkah Minum Es Saat Flu? Berikut Penjelasannya, Simak ya
Sebagian orang percaya minuman dingin, contohnya es, dianggap bisa memperburuk kondisi penyakit, seperti batuk dan pilek akibat flu.ilustrasi. Foto: Ricardo/JPNN.com

Selain itu, coba kurangi berdiam lama di dalam ruangan ber-AC untuk meringankan gejala flu Anda.

3. Memperbanyak istirahat

Memperbanyak istirahat saat sedang mengalami flu tidak hanya membantu tubuh Anda untuk lebih cepat pulih, tetapi juga dapat mencegah penularan.

Sebaiknya gunakan lebih banyak waktu untuk beristirahat dan tidur selama 7–8 jam sehari.

Hindari aktivitas yang dapat memicu kelelahan agar tubuh cepat pulih.

Pastikan Anda istirahat di rumah sampai setidaknya demam dan gejala flu lainnya sudah mereda.

Bolehkah Minum Es Saat Flu? Berikut Penjelasannya, Simak ya

4. Mengonsumsi obat khusus untuk meringankan gejala flu

Berikut ini penjelasan terkait pertanyaan apakah diperbolehkan minum es saat flu? Simak penjelasannya ya

JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News