Bom Asap Diledakkan, Penumpang Kereta Ditembaki, 17 Orang Jadi Korban

Salah satu yang mengalami serangan seperti itu adalah seorang perempuan warga kawasan Manhattan di New York City.
Perempuan tersebut tewas dan insiden maut itu dilihat sebagai bagian dari gelombang serangan berdasarkan kebencian terhadap warga Asia-Amerika.
Sistem transportasi New York City merupakan yang tertua dan paling luas di dunia.
Wali Kota New York City Eric Adams, yang baru menjabat pada Januari bertekad meningkatkan keamanan di subway dengan menambah patroli polisi serta memperluas jangkauan pada orang-orang yang sakit mental.
Ketika berbicara kepada CNN, Adams mengatakan insiden pada Selasa merupakan tindakan kekerasan yang tidak masuk akal.
Dia berjanji akan menggandakan jumlah polisi patroli subway. (Antara/Reuters/JPNN)
Ngeri, seorang pria memakai masker gas menembaki sejumlah orang secara membabi buta, 17 orang jadi korban.
Redaktur & Reporter : Kennorton Girsang
- Kecelakaan Maut Nissan March Vs Innova di Jalintim KM 46 Pelalawan, Satu Orang Tewas
- Innalillahi, Satu Orang Tewas di Dalam Mobil Avanza yang Tertimbun Tanah Longsor
- Perlindungan Saksi dan Korban Masih Lemah, Pemerintah Harus Perkuatkan LPSK
- Operasi SAR Ditutup, 3 Korban Longboat Terbalik di Malut Dinyatakan Hilang
- 4 Remaja Pelaku Tawuran yang Tewaskan Pelajar di Banyuasin Ditangkap, Tuh Barbuknya!
- Direktur PT NWR Sampaikan Duka Mendalam atas Kecelakaan Tragis di Sungai Segati