Bom Meledak di Tengah Kerumunan Turis
Selasa, 24 Februari 2009 – 06:35 WIB
Hingga kemarin (23/2), belum ada satu kelompok pun yang mengaku bertanggung jawab atas serangan tersebut. Namun, pemerintah sudah berhasil mengamankan tiga orang yang diduga kuat terlibat dalam ledakan tersebut. Ini merupakan serangan pertama menarget turis asing selama tiga tahun terakhir. Belakangan, kebencian terhadap turis asing cenderung meningkat di Mesir. (hep/ami)
KAIRO - Sebuah bom meledak di pasar Khan el-Khalili yang menjadi tetenger Kota Kairo Minggu (22/2) malam. Seorang siswi Prancis yang sedang berwisata
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kemlu RI Berharap PM Israel Benjamin Netanyahu Segera Ditangkap
- Operasi Patkor Kastima 2024 Dimulai, Bea Cukai-JKDM Siap Jaga Kondusifitas Selat Malaka
- Hari Martabat dan Kebebasan, Simbol Ketahanan dan Harapan Rakyat Ukraina
- Gaza Menderita, Otoritas Palestina Tolak Rencana Israel Terkait Penyaluran Bantuan
- Indonesia Merapat ke BRICS, Dubes Kamala Tegaskan Sikap Amerika
- Ngebet Usir Imigran, Donald Trump Bakal Kerahkan Personel Militer