Bom Tabung Pelontar Diamankan
Rabu, 14 Maret 2012 – 07:54 WIB

Bom Tabung Pelontar Diamankan
SAWANG -Satu unit bom jenis tabung pelontar ditemukan seorang warga Desa Blang Reuling, Krueng Aji, Kecamatan Sawang 1, Aceh Utara. Saat ini, barang berbahaya tersebut diamankan polisi.
Bahan peledak itu diamankan polisi sekitar pukul 23.00 WIB, Senin (12/3). Sang penemu adalah petani setempat, Basari (32).
Kabag Ops Polres Lhokseumawe, AKP Prasetyo membenarkan penemuan tersebut. Panjang bom kurang lebih 30 cm dan berdiameter 3 cm.
"Sebelumnya, warga sempat mencoba mengutak-utik, beruntung tidak meledak," kata Prasetyo kemarin.
SAWANG -Satu unit bom jenis tabung pelontar ditemukan seorang warga Desa Blang Reuling, Krueng Aji, Kecamatan Sawang 1, Aceh Utara. Saat ini, barang
BERITA TERKAIT
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku