Bonaran Ganti Tugu Ikan Tongkol jadi Ikan Nemo
Kamis, 20 Oktober 2011 – 11:39 WIB

Bonaran Ganti Tugu Ikan Tongkol jadi Ikan Nemo
“Pengelolaan ekosistem terumbu karang merupakan program kita ke depan demi menunjang keberhasilan pembangunan sektor pariwisata bahari kita. Karena itu saya mengajak semua elemen masyarakat khususnya masyarakat pesisir dan pulau-pulau bersama-sama menjaga kelestarian terumbu karang di laut kita,” ujar Bonaran.
Baca Juga:
Menurut Bonaran, Tapteng juga memiliki air terjun terunik dan satu-satunya di dunia, yaitu air terjun Pulau Mursala yang airnya langsung terjun ke laut. “Ini masih sebagian dari potensi wisata alam kita. Ke depan, kita akan prioritaskan pengembangannya. Bukan hanya di pundak saya, tapi ini juga menjadi tanggungjawab kita semua, khususnya masyarakat nelayan dan pulau,” tandasnya. (MT/sam/jpnn)
TAPIAN NAULI- Selain memiliki sumberdaya alam bahari yang sangat luar biasa indah, Tapanuli Tengah (Tapteng), Sumut, juga memiliki keanekaragaman
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung