Bongkar Korupsi Pupuk, Kejagung Tolong Sasar Pemain Kakap
Selasa, 21 Februari 2023 – 19:48 WIB

Guru Besar IPB Dwi Andreas Santosa mendukung langkah Kejaksaan Agung (Kejagung) mengusut tuntas kecurangan di penyaluran pupuk bersubsidi. Ilustrasi/Foto: Kementan
"Harapan saya, Kejagung juga menyelidiki dari lini 1, lini 2, lini 3. Yang sudah pernah kami lakukan di lini 4. Jadi, jangan yang kecil-kecil saya, yang besar juga (harus diusut). Lini 4 yang bermain yang kecil-kecil, tetapi banyak," tegas Dwi Andreas.(mcr10/jpnn)
Guru Besar IPB Dwi Andreas Santosa mendukung langkah Kejaksaan Agung (Kejagung) mengusut tuntas kecurangan di penyaluran pupuk bersubsidi
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- Petrokimia Gresik Siapkan Pupuk 431 Ribu Ton saat Lebaran, Stok Aman
- MAKI Desak Kejagung Periksa Broker Minyak dan 5 Perusahaan Pengangkut
- Jaksa KPK Mengakui Delik Perkara Hasto Bukan terkait Kerugian Negara
- 5 Berita Terpopuler: Daftar 31 Dubes yang Dilantik Prabowo Wow, Ada Politikus PDIP, Apa Saran Hasan Nasbi?
- Pramono Anung Datangi KPK, Sampaikan Permintaan
- Pupuk Indonesia Raih 3 Penghargaan di Ajang Anugerah BUMN 2025