Bonus Piala Thomas Rp 10 Miliar Sudah Dibagikan kepada Pemain dan Pelatih, Pengurus?

Bonus Piala Thomas Rp 10 Miliar Sudah Dibagikan kepada Pemain dan Pelatih, Pengurus?
Para pebulu tangkis Indonesia dalam prosesi penyerahan trofi Piala Thomas 2020. Foto: (BWF)

Tim Piala Thomas Indonesia sukses merengkuh gelar seusai mengalahkan Tiongkok di partai final dengan skor 3-0.

Dalam pertandingan yang digelar di Aarhus, Denmark, bulan Oktober lalu, tiga pebulu tangkis yang diturunkan sukses menyumbangkan angka.

Ketiga pemain itu di antaranya Anthony Sinisuka Ginting, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto dan Jonathan Christie menyegel kemenangan Indonesia atas China dengan skor 3-0.

Baca Juga: Polres Lumajang Ungkap Identitas Pelaku Pembuangan Sesajen di Gunung Semeru, Ternyata

Kemenangan itu membuat Piala Thomas kembali ke Tanah Air setelah 19 tahun lamanya direbut pada 2002 silam.(mcr16/jpnn)

Ketua Umum PP PBSI Agung Firman Sampurna mengungkapkan bahwa pembagian bonus juara Piala Thomas 2020 telah selesai dilakukan.


Redaktur : Budi
Reporter : Muhammad Naufal

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News