Boring Show
Stoner Menang Dominan Di MotoGP Portugal
Senin, 07 Mei 2012 – 07:36 WIB
Sejatinya, pada lap ketiga, Jorge Lorenzo bisa memperpendek jarak hingga 1,4 detik dari Stoner. Duel itu menjanjikan pertarungan yang seru. Namun, aksi salip-menyalip tidak pernah terjadi. Lorenzo terus tertinggal hingga 16 lap kemudian.
Baca Juga:
Stoner menyelesaikan balapan dengan catatan waktu 45 menit dan 37,5 detik. Lorenzo mengekor di peringkat kedua dengan selisih 1,421 detik. Pedrosa berada di peringkat ketiga, tertinggal 3,621 detik.
Praktis balapan kemarin hanya melibatkan tiga pembalap tersebut. Sebab peringkat empat Andrea Dovizioso dari tim Tech 3 Yamaha memiliki gap yang sangat jauh, hingga 13,84 detik dari Stoner.
Stoner mengaku sangat gembira dengan hasil itu. Sebab dia bisa memperpanjang kemenangan setelah menjadi juara sepekan sebelumnya pada MotoGP Spanyol di sirkuit Jerez. Meski terlihat sangat kuat, pembalap asal Australia itu mengatakan kemenangan di Estoril semata keberuntungan.
ESTORIL-Casey Stoner memuncaki klasmen sementara MotoGP 2012 untuk pertama kalinya setelah menang pada MotoGP Portugal di Sirkuit Estoril kemarin
BERITA TERKAIT
- Liga Champions: 40 Gol Tercipta di 9 Pertandingan, Gila!
- Liga Champions: Manchester City Gagal Menang di Kandang Sendiri
- Liga Champions: Bayern Muenchen Menang Tipis atas PSG, Kim Min-jae jadi Pahlawan Kemenangan
- Liga Champions: Panggung Tim Tamu Menghancurkan Tuan Rumah
- Liga Champions: Puasa Manchester City Berlanjut
- Pesan Menpora Dito kepada PBSI di Bawah Kepemimpinan Fadil Imran