Bosan Diam di Rumah, 4 Jenis Olahraga Ini Aman Dilakukan Penderita Diabetes
jpnn.com, JAKARTA - BANYAK orang kini menderita penyakit diabetes. Diabetes merupakan penyakit yang terjadi akibat naiknya kadar gula darah.
Hal ini mengakibatkan penderita diabetes harus melakukan beberapa perubahan gaya hidup.
Misalnya saja, penderita diabetes tidak bisa mengonsumsi berbagai makanan dan minuman manis begitu saja.
Untuk menjaga kadar gula darah mereka selalu stabil, penderita diabetes wajib minum obat.
Bagi Anda penderita diabetes yang dulu suka bergerak, jangan khawatir.
Ada beberapa jenis olahraga yang aman Anda lakukan. Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Jalan cepat
Olahraga ini adalah salah satu olahraga yang paling tepat untuk penderita diabetes.
Pasalnya, diabetesi bisa mengatur intensitasnya sesuai dengan kemampuan fisik dan kondisi kesehatannya.
Ada beberapa jenis olahraga yang aman dilakukan oleh penderita diabetes untuk menjaga gula darah selalu stabil seperti misalnya bersepeda.
- IDI Banjarnegara Ungkap Pengobatan yang Tepat untuk Penderita Diabetes Melitus
- Technogym & MOIE Hadirkan Nuansa Elegan dalam Kebugaran
- Upbit Indonesia Dukung Generasi Muda di Bidang Olahraga Kancah Internasional
- Efek Aquabike Championship 2024 Penumpang Ferry di Danau Toba Melonjak 12,7%
- HUT Ke-60 Golkar, Ahmad Irawan Gelorakan Semangat dan Gaya Hidup Sehat
- Dukung Pertumbuhan Komunitas Lokal, SnackVideo Akan Bantu Sediakan Sarana Olahraga