Bosan Diam di Rumah, 4 Jenis Olahraga Ini Aman Dilakukan Penderita Diabetes
Rabu, 21 September 2022 – 08:05 WIB

Ilustrasi Yoga. Foto: Laman India Times
Untuk penderita diabetes sendiri, olahraga yoga bisa membantu stres, memperbaiki funsi saraf, melawan resistensi insulin, dan menjaga kadar gula darah.
4. Bersepeda
Bersepeda adalah latihan aerobik yang bisa menguatkan jantung dan meningkatkan fungsi paru-paru.
Olahraga ini juga meningkatkan aliran darah ke kaki dan membakar kalori untuk menjaga berat badan diabetesi.
Untuk menghindari cedera, sebaiknya gunakan sepeda statis untuk melakukan olahraga ini.(genpi/jpnn)
Ada beberapa jenis olahraga yang aman dilakukan oleh penderita diabetes untuk menjaga gula darah selalu stabil seperti misalnya bersepeda.
Redaktur & Reporter : Fany Elisa
BERITA TERKAIT
- Pramono Soal Rute SilturahRide with Mas Pram: Saya Sebenarnya Juga Enggak Tahu
- Bersepeda Bareng Pramono, Dishub DKI Alihkan Lalu Lintas di 28 Titik
- 7 Buah Aman Dikonsumsi Penderita Diabetes saat Musim Hujan
- B2W Kritik Acara Gowes Bareng Pramono Anung, Singgung soal Rute Berbahaya
- Khusus Penderita Diabetes, Ini 4 Camilan Manis yang Aman untuk Anda Konsumsi
- 3 Olahraga yang Aman Dilakukan Penderita Asma