Boyong Anak, Dhani dan Mulan Umbar Keharmonisan
Sabtu, 27 April 2013 – 08:54 WIB

Boyong Anak, Dhani dan Mulan Umbar Keharmonisan
Dhani juga beberapa kali menyambangi buah cintanya di kala break iklan dan sesekali mengajaknya bermain. Dhani juga tak sungkan meladeni foto bersama fansnya sembari menggendong Syafiya.
Namun saat hendak dikonfirmasi mengenai keharmonisan tersebut, Mulan enggan menjawab dan lebih memilih untuk berlalu. (chi/jppn)
PASANGAN selebritis fenomenal yakni Ahmad Dhani dan Mulan Jameela nampaknya semakin sering mengumbar kemesraan, meski mereka selalu menyangkal ada
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Menjelang Tampil di Prambanan Jazz 2025, eaJ Rilis Ruin My Life
- Raih 5 Juta Penonton, Jumbo Masuk Daftar 10 Film Indonesia Terlaris
- 3 Berita Artis Terheboh: Respons Ridwan Kamil, Lisa Menghilang setelah Mengaku Hamil
- Paula Verhoeven Tak Terima Dicap Istri Durhaka, Hotman Paris Beri Saran Begini
- Arya Saloka Gugat Cerai, Amanda Manopo Merespons Begini
- Film Godaan Setan yang Terkutuk Angkat Isu Iman dan Keharmonisan Keluarga