BPIP Gelar Bedah Musik Kebangsaan di 6 Kota, Ini Tujuannya

BPIP Gelar Bedah Musik Kebangsaan di 6 Kota, Ini Tujuannya
Acara Bedah Musik Kebangsaan yang diselenggarakan BPIP di enam kota. Foto: Dokumentasi Humas BPIP

Terlebih, kegiatan ini mendapat apresiasi Anggota Komisi II DPR Aminurrokhman.

"Lewat bedah musik ini saya menilai Pancasila dapat lebih diresapi secara nyata," tutur Karuniawan.

Bedah Musik Kebangsaan diinisiasi oleh BPIP bekerja sama dengan Synergy for Indonesia, Indonesia Care, dan Angkatan Muda Pembaharuan Indonesia (AMPI).

Sebelumnya, Synergy Indonesia pernah berkolaborasi dengan Indonesia Care menelurkan album musik bertema kebangsaan dengan judul Nyanyian Rumah Indonesia. (mcr31/jpnn)

BPIP menggelar bedah musik kebangsaan di 6 kota, salah satunya Malang yang menjadi kota kedua penyelenggaraan kegiatan tersebut


Redaktur : Sutresno Wahyudi
Reporter : Romaida Uswatun Hasanah

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News