BPIP Jalin Sinergi dengan TNI untuk Perkuat Nilai Pancasila
Sabtu, 26 Maret 2022 – 19:00 WIB

BPIP bersama Pangdam V/Brawijaya Mayjen TNI Nurchahyanto menjalin kerja sama untuk membumikan nilai Pancasila di masyarakat. Foto: Humas BPIP
Dia berharap Pangdam V/Brawijaya menjadi role model bagi yang lainnya.
Pangdam V/Brawijaya Mayjen TNI Nurchahyanto menyambut baik dalam kolaborasi atau gotong royong ini.
"Kami sangat mengapresiasi kedatangan BPIP dan siap mendukung semua program dan kegiatan BPIP dalam.pembumian Pancasila,'' terangnya.
Dia juga mengakui, banyak program yang dibuat mengenai pembangunan infrastruktur seperti program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) maupun penguatan kebangsaan.
"Intinya, kami siap apa pun kegiatan dan program untuk pembumian Pancasila,'' tandasnya. (mrk/jpnn)
BPIP menjalin kerja sama dengan Pangdam V/Brawijaya Surabaya untuk memperkuat nilai-nilai Pancasila
Redaktur & Reporter : Tarmizi Hamdi
BERITA TERKAIT
- KSAD Jenderal Maruli Tegaskan Letkol Teddy tak Perlu Mundur dari TNI
- Lontarkan Kritik, Ketum GPA Desak Teddy Seskab Mundur dari TNI
- Soal Penambahan Usia Pensiun Prajurit, Panglima Singgung Kesiapan Tempur dan Regenerasi
- Harmoni Ramadan, Kebersamaan TNI-Polri di Halaman Mapolda Riau
- Legislator Komisi I: Sesuai Aturan, Teddy Harus Mundur dari TNI
- Abraham Sridjaja Pastikan Perluasan Peran TNI di Jabatan Sipil Tidak Sembarangan