BPJPH: 100 Hari, Jaminan Produk Halal Buka 12.321 Lapangan Kerja Baru
Rabu, 05 Februari 2025 – 20:55 WIB

Kepala Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) Ahmad Haikal Hasan mengeklaim dalam 100 hari, jaminan produk halal (JPH) telah membuka 12.321 lapangan kerja baru. Foto Humas BPJPH
“Dengan adanya sertifikasi halal, para pelaku usaha tidak hanya meningkatkan daya saing produk mereka, tetapi juga turut mendukung visi Indonesia sebagai pemain utama di pasar produk halal global.” lanjut Babe Haikal.
Dia optimistis ke depan program ini (jaminan produk halal) tidak hanya menciptakan lebih banyak lapangan kerja, tetapi juga memperkuat ekosistem halal di Indonesia. Semua ini adalah bagian dari upaya kita bersama untuk mendukung Indonesia sebagai pusat halal dunia.
Oleh karena itu, sinergi kolaborasi dan kerja sama antara seluruh stakeholder harus terus diperkuat. (esy/jpnn)
Kepala BPJPH mengeklaim dalam 100 hari, Jaminan Produk Halal berhasil membuka 12.321 lapangan kerja baru
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Mesyia Muhammad
BERITA TERKAIT
- Halalbihalal Jadi Inspirasi Pemberdayaan Mustahik dan Penguatan Regulasi
- Program Si Iklas Besutan Sandiaga Uno Hadirkan Pelatihan Kedua, Diikuti 50 Peserta
- Raih Sertifikasi Syariah, Herbalife Perkuat Komitmen pada Produk Halal
- Altair Dialogue Resmi Berdiri, Targetkan Jadi Rumah bagi Ribuan Streamer
- Berkinerja Tinggi, LPH Hidayatullah Diapresiasi Kepala BPJPH
- Resmi Jadi LPH Utama, Quality Syariah Terima Sertifikat dari Kepala BPJPH