BPJS Ketenagakerjaan Tegaskan Mendukung Govtech Indonesia Kepada Presiden Jokowi

BPJS Ketenagakerjaan Tegaskan Mendukung Govtech Indonesia Kepada Presiden Jokowi
Direktur Utama BPJS Ketenegakerjaan Anggoro Eko Cahyo bersama kementerian dan instansi pemerintah menandatangani komitmennya mendukung percepatan transformasi digital dan keterpaduan layanan digital nasional di acara peluncuran Govtech Indonesia bernama INA Digital di Istana Negara, Jakarta, Senin (27/5). Foto: Dokumentasi BPMI Setpres

"Untuk itu, kami siap memberikan dukungan penuh agar program yang luar biasa ini bisa segera digunakan sehingga semakin banyak pekerja yang Kerja Keras Bebas Cemas, karena telah terlindungi BPJS Ketenagakerjaan sehingga menjadi sebuah langkah menuju Indonesia maju,” pungkas Anggoro. (mrk/jpnn)

Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:

Dirut BPJS Ketenagakerjaan Anggoro Eko Cahyo menegaskan mendukung Govtech Indonesia kepada Presiden Jokowi


Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News