BPK: Masih Ada yang 'Disclaimer'
Selasa, 08 Juni 2010 – 16:20 WIB

BPK: Masih Ada yang 'Disclaimer'
Dilaporkan juga oleh BPK, bahwa pada tahun 2009 secara umum jumlah K/L yang memperoleh opini WTP mengalami peningkatan yang sangat signifikan, yakni dari 35 K/L di tahun 2008 menjadi 45 K/L di tahun 2009. "Yang hilang dari republik ini adalah kepercayaan masyarakat. Jadi, kita harus bisa kembalikan kepercayaan itu. Salah satunya melalui peningkatan opini audit keuangan, sesuai dengan azas transparansi yang dibutuhkan masyarakat kita saat ini," ucap Taufiqurrahman lagi. (afz/jpnn)
JAKARTA - Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) masih melaporkan ada dua lembaga di bawah koordinator bidang perekonomian yang masih berstatus disclaimer.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pefindo Naikkan Peringkat PT Semen Baturaja
- Soal Keluhan AS Terhadap Barang Bajakan di Mangga Dua, Kemendag Bilang Begini
- Sinarmas Investama Ajak Generasi Muda Melek Investasi Digital
- Sejumlah Tokoh Ikut Tenangkan Nasabah Bank DKI dan Imbau Tidak Kosongkan Rekening
- SPBH Milik PLN IP Bakal Jadi Kunci Penting Mewujudkan Transportasi Berbasis Hidrogen
- Talenta Unggul Mampu Memperkuat Hilirisasi Pertambangan