BPK RI akan Audit Khusus Eks RSBI
Jumat, 15 Februari 2013 – 10:43 WIB
JAMBI-Robohnya bangunan eks RSBI pondok meja,Mestong beberapa waktu lalu mendapat perhatian serius Badan Pemeriksa Keuangan (BPK)RI. Dalam waktu dekat, BPK RI wilayah jambi akan melakukan audit khusus ihwal bangunan eks RSBI yang disinyalir bermasalah tersebut. Menurut nya, audit khusus bisa saja dilakukan oleh BPK, apalagi jika diminta. Beberapa saat lalu, BPK pernah melakukan audit khusus terkait penyimpangan uang makan minum ditebo.
Humas BPK RI wilayah Jambi, Djatu mengatakan, untuk melakukan audit atas dugaan adanya penyimpangan memang merupakan kewenangan BPK. Menurutnya, BPK akan memfollow up masalah ini karena menjadi perhatian publik.
Baca Juga:
"Nanti akan di follow up karena menjadi perhatian publik," katanya saat dikonfirmasi, Kamis (14/2).
Baca Juga:
JAMBI-Robohnya bangunan eks RSBI pondok meja,Mestong beberapa waktu lalu mendapat perhatian serius Badan Pemeriksa Keuangan (BPK)RI. Dalam waktu
BERITA TERKAIT
- Santri Disabilitas di Bandung Terima Beasiswa Pendidikan Khusus
- Kuliah Tamu di BINUS University, Dosen FISIP UPNVJ Bicara soal Netnografi
- Siap-siap! Sumbangsih Cup 2025 Segera Digelar, Dijamin Seru dan Meriah
- Unika Atma Jaya Resmikan School of Bioscience, Technology, and Innovation
- Sandang Gelar LL.M dari Kampus Top, Fidela Gracia: Terima Kasih President University
- Memutus Rantai Kemiskinan Lewat Pendidikan, BSI Maslahat Gandeng Ganesha Operation