BPKH Beri Dana Bantuan Rp5 Miliar untuk Perkuat Penanganan Covid-19

BPKH Beri Dana Bantuan Rp5 Miliar untuk Perkuat Penanganan Covid-19
BPKH memperkuat penanganan Covid-19 dengan memberikan dana bantuan sebesar Rp5 miliar. Foto dok BPKH.go.id

“Sehingga ketika ada pasien di dua rumah sakit ini sudah siap menerima,” tutupnya.

Di samping itu, Badan Pengelola Keuangan Haji bersama Badan Amil Zakat Nasional, dan Kementrian Agama Republik Indonesia juga sepakat akan membentuk posko Covid 19 dan mengoptimalisasikan anggaran guna pencegahan penyebaran virus corona di Indonesia.(chi/jpnn)

BPKH memperkuat penanganan Covid-19 dengan memberikan dana bantuan sebesar Rp5 miliar.


Redaktur & Reporter : Yessy

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News