BPN Diminta Gunakan Sistem Pelayanan Berbasis Digital
Rabu, 06 Februari 2019 – 20:37 WIB

Presiden Jokowi. Foto: Dok. JPNN.com
Berkaitan dengan layanan tata ruang, presiden meminta Kementerian ATR/BPN mendorong jajaran pemerintah daerah segera menyiapkan Rencana Detail Tata Ruang (RDTR).
Ke depan, seluruh pembangunan akan mengacu pada RDTR, terutama daerah-daerah yang memiliki potensi ekonomi, lokasi program strategis nasional, dan daerah rawan bencana.(fat/jpnn)
Presiden Jokowi meminta pelayanan di bidang pertanahan di Kementerian ATR/BPN bisa bertransformasi menjadi sistem pelayanan berbasis digital.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Prabowo: Danantara Akan jadi Salah Satu Pengelola Dana Kekayaan Negara Terbesar di Dunia
- Jokowi Lakukan Pertemuan Terbatas dengan Sultan HB X di Klaten
- Jokowi Masuk Daftar Pemimpin Terkorup Versi OCCRP, Guntur Romli Colek KPK-Kejagung
- Jokowi Seharusnya Tidak Memanfaatkan Prabowo Demi Kepentingan Politik Pribadi
- Prabowo dan Jokowi Bertemu di Surakarta, Lalu Makan ke Angkringan
- Akbar Yanuar