BPOLBF Luncurkan 19 Calender of Event 2025 Termasuk Festival Kelimutu, Catat
Minggu, 23 Februari 2025 – 15:03 WIB

Sebanyak 19 Event di kawasan Floratama (Flores, Alor, Lembata, dan Bima) akan menjadi daya tarik wisata yang mengisi Calender of Event (CoE) pariwisata tahun 2025. Ilustrasi. Foto: BPOLBF
Manggarai Art and Culture Fest, Festival Kopi dan Budaya Manggarai, Bajawa Arabica Festival, Festival Wolobobo, Kabupaten Ngada, Festival Kelimutu Kabupaten Ende, dan Festival Golo Koe Maria Asumta Nusantara Kabupaten Manggarai Barat.
September, 2 Event
Lembah Sanpio Kisol Maria Bunda Segala Bangsa, Kab.Manggarai Timur dan Festival Jelajah Maumere Kabupaten Sikka.
Oktober, 2 Event
Golo Curu Maria Ratu Rosari Kabupaten Manggarai dan Festival Lamaholot Kab.Lembata.
Update dari masing-masing event ini dapat dipantau melalui instagram resmi BPOLBF @bpolbf, dinas pariwisata terkait, atau pada media sosial event-event di atas. (fri/jpnn)
Sebanyak 19 Event di kawasan Floratama (Flores, Alor, Lembata, dan Bima) akan menjadi daya tarik wisata yang mengisi Calender of Event (CoE) pariwisata 2025.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- Prof Azril: PIK 2 Harus Menjadi Model Pariwisata Urban
- International Golo Mori Jazz Bakal Jadi Agenda Tahunan ITDC
- Entertainment District PIK2 Hadirkan Pusat Gaya Hidup dan Wisata Baru
- Pemkot Denpasar Dinilai Berkinerja Tinggi dalam Pemerintahan Daerah
- Kemenpar Kerja Sama dengan Diageo Indonesia Kembangkan SDM Pariwisata
- Traveloka Luncurkan EPIC Sale Serentak Pertama di Asia Pasifik