BPS Kekurangan 947 Tenaga KSK
Rabu, 15 Juni 2011 – 12:44 WIB

BPS Kekurangan 947 Tenaga KSK
Sedangkan SDM BPS yang ada saat ini di pusat 1.707, di 33 provinsi di Indonesia 3.201, pada 463 kabupaten kota ada 5.489 dan KSK 5.772. Jumlah seluruhnya adalah 16.169. Rusman mengatakan di 33 provinsi butuh tambahan SDM sebanyak 10, di kabupaten kota 6.806 dan KSD 947.
Baca Juga:
"Total BPS perlu tambahan (SDM) sebanyak 7.043 personil," ungkap Rusman.(boy/jpnn)
JAKARTA - Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Pusat, Rusman Heriawan mengatakan bahwa saat ini BPS mengalami kekurangan tenaga Koordinator Statistik
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi
- PLN IP Siap Penuhi Kebutuhan Hidrogen Sebagai Energi Alternatif Masa Depan
- Estpos Hadir di Pontianak, UMKM Kalbar Siap Masuk Era Digital
- Masyarakat tak Perlu Ragu Bertransaksi Emas Secara Digital di Pegadaian
- Harga Emas Antam Hari Ini Sabtu 19 April 2025: Tetap Stabil di Rp 1,965 Juta Per Gram