Braakkkk! Kecelakaan Maut, Mengerikan...
jpnn.com, PALANGKA RAYA - Rifandi (34) harus dilarikan ke Rumah Sakit Umum Doris Sylvanus, Palangka Raya.
Pasalnya, warga Desa Pundu, Kecamatan Cempaga Hulu itu ditabrak truk CPO usai melaksanakan salat tarawih di Masjid Al Falah, Rabu (7/6) malam.
Korban mengalami luka yang cukup parah khususnya di bagian kepala.
Sedangkan sepeda motor Jupiter Z milik korban mengalami rusak parah.
Sang sopir truk, Supian langsung diamankan di Polsek Cempaga.
Kapolsek Cempaga Hulu Iptu AA Rahmad mengatakan, kejadian bermula saat truk melintas dari arah Palangka Raya menuju Sampit dengan kecepatan tinggi.
Namun, sesampainya di Desa Pundu, tepatnya di depan Masjid Al Falah, sopir mengurangi kecepatannya.
Baru saja dia mengurangi kecepatan, tiba-tiba muncul korban dengan mengendarai sepeda motor tanpa melihat situasi jalanan.
Rifandi (34) harus dilarikan ke Rumah Sakit Umum Doris Sylvanus, Palangka Raya.
- Gilas Kaki Bocah SD di Teluknaga Tangerang, Truk Dibakar Warga
- Kecelakaan Maut di Pantura Semarang, Mahasiswa Seni Rupa Unnes Tewas
- Telah Mempermalukan Polri, Bripda Wahyu Dipecat Tak Terhormat, Lihat Coretan Itu
- Respons Cepat, Jasa Raharja Beri Santunan kepada Korban Kecelakaan Kru TV One
- Pengobatan Korban Tabrak Lari Truk Kontainer di Tangerang Dijamin Jasa Raharja
- Mobil Pembawa Kru TvOne Kecelakaan di Tol Pemalang-Semarang, 3 Orang Meninggal Dunia, 2 Luka-Luka