Brakkk! Toyota Avanza Ringsek Dihantam Babaranjang
Kamis, 01 Februari 2018 – 23:58 WIB
Setelah kejadian, kereta api tersebut langsung melanjutkan perjalanan menuju Tarahan Lampung. Sementara mobil korban terbalik di siring samping jalur rel kereta api tersebut.
Petugas Satlantas Polres Muara Enim yang tiba dilokasi kejadian langsung melakukan olah TKP. “Kami akan mengevakuasi mobilnya,” ujar Aiptu Mustain, personel Satlantas Polres Muara Enim. (way/vis/ce2)
Satu unit mobil Avanza BG 1749 DD rinsek setelah bertabrakan dengan kereta api di pelintasan kereta api tanpa pintu Pelawaran, Muara Enim, Kamis (31/1) siang.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Bos Batu Bara Muara Enim Ditangkap Terkait Kerugian Negara Rp 556 Miliar
- Kades Tanjung Medang Korupsi Dana Desa, Kerugian Negara Capai Ratusan Juta
- Pria Lansia Tewas di Dalam Rumah, Tangan Terikat, Mulut Tersumpal Kain, Mobil Hilang
- Luas Lahan yang Terbakar di Sungai Rotan Muara Enim Mencapai 53 Hektare
- Karang Asam Festival 2024 Segera Digelar, Libatkan 100 UMKM
- Warga Muara Enim Hilang di Sungai Lematang, Begini Kronologinya