Brand Skin Care Lokal Terbaru Ini Bisa Jadi Pilihan Untuk Awet Muda
Sabtu, 16 Desember 2023 – 17:29 WIB
jpnn.com, JAKARTA - Di tengah banyaknya produk skincare yang muncul di pasaran, Abecla Sui hadir dengan mengusung filosofi ‘Beauty Begins With Healthy Skin’.
Kehadiran brand skincare itu ditandai dengan soft launching yang dilakukan pada 20 November 2023.
Tujuannya, mengajak semua wanita Indonesia untuk tampil cantik dan percaya diri yang dimulai dari kulit sehat tentunya.
"Kami percaya bahwa ke depannya Abecla Sui dapat menjadikan kulit wanita Indonesia lebih sehat, karena kami paham pentingnya perawatan juga kesehatan kulit yang dimulai semenjak dini," ujar Owner dari Abecla Sui, Annie Anton dalam keterangannya, Sabtu (16/12).
Di tengah banyaknya produk skincare yang muncul di pasaran, Abecla Sui hadir dengan mengusung filosofi ‘Beauty Begins With Healthy Skin’.
BERITA TERKAIT
- MS GLOW Beauty Hadirkan 'Glow Prize', Beli Skincare Bisa Berhadiah Mobil, Yuk Ikutan!
- HUT ke-10, Avoskin Sanctuary Buka di Mall Taman Anggrek
- MS Glow Aesthetic Clinic Berbagi Tips Merawat Kulit Secara Benar
- Jadi Brand Ambassador, Yuni Shara Ungkap Keunggulan Oligio
- Marsha Timothy Ungkap Rahasia Cantik dan Awet Muda di Usia 45 Tahun
- 5 Khasiat Minum Air Kelapa Muda, Bikin Berat Badan Ambyar