Brankas Isi Ratusan Sertifikat Rumah Ditemukan di Dekat Kuburan

Brankas Isi Ratusan Sertifikat Rumah Ditemukan di Dekat Kuburan
Brankas Isi Ratusan Sertifikat Rumah Ditemukan di Dekat Kuburan

”Syukurlah masih ada dokumen yang tersisa. Dokumen ini nantinya mempermudah pengurusan dokumen pengganti. Saya tidak menyangka akan ditemukan lagi brangkas ini. Hampir dua tahun hilang,” katanya.

Sejak sertifikat itu hilang dibawa maling, pengurusan untuk dokumen pengganti langsung diurusnya. Bahkan, sertifikat sudah ada diterbitkan dari Badan Pertanahan Nasional (BPN). Beberapa dokumen lain, belum sempat digantinya.

”Ada yang belum saya ganti. Saya mengutamakan mengganti sertifikat dulu. Nasabah kami yang beli rumah membutuhkannya untuk KPR di Bank,” katanya. (cr5/mas)

BATAM - Brankas milik Developer PT Alirma Sarana Maju (AMS) yang berisi ratusan sertifikat rumah yang hilang dicuri sekitar 16 bulan lalu ditemukan


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News