Bravo Bea Cukai Ukir Prestasi di Ajang Contact Centre World
Jumat, 10 Agustus 2018 – 22:34 WIB

Bravo Bea Cukai 1500225 raih prestasi di ajang Contact Centre Wold 2018. Foto: Istimewa
Sejak Januari 2018, Bravo Bea Cukai 1500225 menerima lebih dari 7 ribu interaksi melalui akun media sosial @bravobeacukai (facebook dan twitter) dimana sebagian besar seputar permintaan informasi barang kiriman serta penanganan aduan dugaan penipuan online.
Dengan response rate 100 persen serta response time yang cepat diharapkan Bravo Bea Cukai 1500225 dapat terus meningkatkan kualitas layanan di masa mendatang dengan lebih baik sesuai tagline Direktorat Jenderal Bea dan Cukai itu sendiri, Bea Cukai Makin Baik.(jpnn)
Komitmen penuh dalam meningkatkan kualitas layanan menjadi kunci keberhasilan bagi Tim Bravo Bea Cukai 1500225, unit contact center Dirjen Bea Cukai.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Keren! Plywood dan Blockboard Asal Temanggung Rambah Pasar Jepang dan Korea Selatan
- Bea Cukai Dorong Potensi Daerah ke Pasar Global dengan Gencar Sosialisasi Ekspor
- Perusahaan Rokok yang Mempertahankan Racikan Tradisional Ini Resmi Kantongi NPPBKC
- Bea Cukai Mataram Sosialisasikan Ketentuan Kepabeanan ke PMI
- Dampingi Komisi XI DPR saat Reses di Pasuruan, Dirjen Bea Cukai Askolani Sampaikan Ini
- Beri Asistensi UMKM Berorientasi Ekspor, Bea Cukai Cikarang Kunjungi Baragakai