Bravo! Para Purnawirawan TNI Langsung Bergerak Amankan Kemenangan Jokowi
Rabu, 17 April 2019 – 19:49 WIB

Joko Widodo dalam kampanye akbar bertitel Konser Putih Bersatu di SUGBK, Senayan, Jakarta, Sabtu (13/4). Foto: M Fathra Nazrul/JPNN.Com
Tokoh militer asal Aceh itu menambahkan, Bravo 5 segera melakukan langkah-langkah yang dianggap perlu untuk menjaga kemenangan Jokowi - Ma’ruf. “Kami langsung bergerak, melakukan kegiatan-kegiatan tindakan pengamanan dalam kaitan ini,” tegasnya.
Selain itu, Fachrul juga mengajak semua kalangan bersatu. Menurutnya, saat ini sudah tidak ada istilah 01 dan 02. “Yang ada 03. Persatuan Indonesia, sebagaimana sila ketiga Pancasila,” pungkasnya.(jpg/ara/jpnn)
Video Pilihan Redaksi:
Para purnawirawan TNI pendukung Joko Widodo - KH Ma’ruf Amin yang tergabung dalam Bravo 5 langsung mendeklarasikan kemenangan duet bernomor urut 01 itu.
Redaktur & Reporter : Antoni
BERITA TERKAIT
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, Jubir PSI: Silaturahmi Idulfitri kok Dicurigai?
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, PSI: Itu Tradisi Demokrasi
- Menteri Merapat ke Rumah Jokowi, Muzani Gerindra: Pak Prabowo Tidak Merasa Terganggu
- Idrus Yakin Tidak Ada Matahari Kembar, Cuma Upaya Membenturkan Prabowo dan Jokowi
- Sekjen GibranKu Angkat Bicara Soal Tuduhan Ijazah Palsu Kepada Jokowi, Tegas
- 5 Berita Terpopuler: Ada Kabar Duka, BKN Ungkap Jumlah Penerbitan SK PPPK 2024, Siap Buka-bukaan?