Brawijaya Hospital Saharjo Memiliki Layanan Terpadu BraveHeart

Sebagai Salah satu layanan unggulan di Brawijaya Hospital, BraveHeart memiiliki fasilitas untuk menangani kesehatan Jantung, Pembuluh Darah dan Otak dengan alat teknologi terkini dan modern seperti Kamar Operasi Hybrid untuk Operasi Jantung yang kompleks.
Tindakan yang dilakukan untuk pasien meliputi tindakan kateterisasi jantung, penanganan kasus gangguan irama jantung, tindakan bedah terbuka pada jantung dan paru, tindakan PELD, PSLD, DSA, dan tindakan medis lainnya yang berkaitan dengan jantung, pembuluh darah dan otak.
"BraveHeart Brawijaya Hospital Saharjo didukung oleh tim medis yang professional, kompeten dan berpengalaman di bidangnya, meliputi dokter spesialis dan sub-spesialis jantung, dokter bedah thorax dan kardio vascular, dokter spesialis saraf, dan dokter spesialis bedah ssaraf, serta staf medis dan staf non-medis yang andal," kata dia. (rhs/jpnn)
Brawijaya Healthcare mempersembahkan Braveheart -Brawijaya Hospital Saharjo, pusat layanan kesehatan jantung terpadu Brain, Vascular & Heart (BraveHeart).
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
- 5 Makanan yang Tidak Baik untuk Jantung
- 4 Manfaat Jeruk Bali yang Baik untuk Jantung
- Holywings Peduli Gelar Skrining Jantung dan Cek Kesehatan Gratis
- Teknologi Mamografi Terbaru Lebih Akurat Mendeteksi Dini Kanker Payudara
- 3 Manfaat Suka Minum Kopi Campur Madu, Bantu Cegah Impotensi pada Pria
- 3 Khasiat Kopi Campur Madu, Bikin Jantung Makin Kuat