Brawijaya Oncology Center Hadirkan Layanan Unggulan Cegah Kanker Serviks

Brawijaya Oncology Center Hadirkan Layanan Unggulan Cegah Kanker Serviks
Brawijaya Oncology Center menghadirkan layanan unggulan untuk mencegah kanker serviks. Foto dok. Brawijaya Hospital

"Jika diketahui sejak dini, pengobatan dapat dimulai sebelum menyebar ke organ lain dan mengurangi kemungkinan kekambuhan," imbuhnya.

Saat ini Brawijaya Hospital Saharjo memiliki layanan unggulan yaitu Brawijaya Oncology Center.

Sebuah pusat layanan Onkologi Brawijaya Hospital Saharjo yang dihadirkan dalam upaya pencegahan dan pengobatan penyakit kanker yang saat ini makin meningkat.

Melalui konsep layanan multidisiplin yang komprehensif dan didukung oleh tim dokter spesialis yang profesional dan berpengalaman.

Pusat Layanan Onkologi membantu pasien sejak tahap skrining (deteksi dini), diagnosis, terapi pembedahan dan medical (kemoterapi, hormonal terapi, target terapi, dan lain-lain), follow-up, rehabilitasi, serta terapi suportif dan paliatif pada kanker stadium lanjut.(esy/jpnn)


Brawijaya Oncology Center menghadirkan layanan unggulan untuk mencegah kanker serviks


Redaktur : Yessy Artada
Reporter : Mesyia Muhammad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News