Breaking News! Indonesia Unggul 2-1 dari Korea, Belum Selesai
Rabu, 23 Agustus 2023 – 15:28 WIB
Korea menyerang. Smes. Keluar. Tim Negeri Ginseng minta challenge. Gagal.
Indonesia menang di set ketiga 25-22 dan memimpin kedudukan 2-1.
Saat ini duel masuk set ke-4. (adk/jpnn)
Timnas voli putra Indonesia butuh satu set lagi untuk mengalahkan Korea dan lulus ke Top 6 Kejuaraan Asia 2023 di Iran.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
BERITA TERKAIT
- Timnas Voli Putra Indonesia Siap Tempur di Putaran Kedua SEA V League 2024
- Link Live Streaming SEA V League 2024: Tekad Timnas Voli Putra Raih Kemenangan di Laga Pemungkas
- Hancur Lebur Timnas Voli Putra Indonesia di Laga Perdana SEA V League 2024
- Unggulan SEA V League 2024, Timnas Voli Putra Indonesia Tetap Waspadai 2 Tim Ini
- SEA V League 2024: Persiapan tak Panjang, Timnas Voli Putra Indonesia Mencoba Realistis
- PBVSI Targetkan Timnas Voli Putra Indonesia Juara SEA V League 2024