BRI Gandeng Asita Tour Travel Fair Tawarkan Promo Menarik, Kunjungi Pamerannya
Jumat, 18 Agustus 2023 – 19:55 WIB

BRI bekerja sama dengan ASITA menggelar pameran untuk travel agent wisata, jasa pariwisata dan umrah. Foto dok. BRI
Pada event ini Kartu Kredit BRI menawarkan banyak promo menarik. Meliputi diskon hingga 50% untuk coldwear dan luggage, cicilan 0% hingga 12 bulan, cashback 15% hingga Rp 500 ribu, diskon Rp 3 juta untuk tour wisata dan diskon hingga Rp 5 juta untuk paket umrah.
Apabila pengunjung bertransaksi pada saat event berlangsung, pengunjung berhak mendapatkan kesempatan memenangkan tiket gratis ke Singapura, voucher menginap di hotel mewah, logam mulia dan lainnya. (esy/jpnn)
BRI menggandeng Asita Tour Travel Fair menggelar pameran dengan beragam promo menarik. Simak info selengkapnya.
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Mesyia Muhammad
BERITA TERKAIT
- Xerana Resort Siap Dibangun di Pantai Pengantap, Investasi Capai Rp3 Triliun
- PIK Perlu Dukungan Integrasi Transportasi-Promosi untuk Menawarkan Pariwisata Urban
- BNI Indonesia’s Horse Racing 2025 Bakal Segera Digelar, Buruan Beli Tiketnya!
- Ini yang Dilakukan Katy Perry Selama Wisata ke Luar Angkasa
- Kota Lama Jadi Primadona, Libur Lebaran 2025 Dongkrak Wisata Semarang
- Jalani Umrah, Denada Berdoa Minta Kesehatan untuk Putrinya & Soal Ini