BRI Jalin Sinergi dengan Muhammadiyah Terkait Hal Ini

BRI Jalin Sinergi dengan Muhammadiyah Terkait Hal Ini
Penandatanganan Nota Kesepahaman antara BRI dengan PP Muhammadiyah.Foto: Dok. BRI

Dengan jaringan yang luas, kebermanfaatan Muhammadiyah dan BRI begitu dirasakan masyarakat.

"Dalam perkembangan IT (Informasi Teknologi), BRI semakin terdepan, sehingga hal ini akan menjadi nilai tambahan dalam kerjasama ini,"tutur Agung.

Agung mengungkapkan bahwa Nota Kesepahaman ini akan semakin meneguhkan kerjasama antara Pimpinan Pusat Muhammadiyah dan BRI yang selama ini sudah dijalankan dengan baik.

Dengan adanya kerjasama ini, ia berharap Muhammadiyah dan BRI bisa lebih optimal dalam memajukan bangsa dan negara.(fny/jpnn)

Yuk, Simak Juga Video ini!


BRI dan pimpinan pusat Muhammadiyah menjalin sinergi terkait penyediaan dan pemanfaatan jasa dan layanan perbankan.


Redaktur & Reporter : Fany

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News