Brigjen Agus Subiyanto jadi Komandan Paspampres, Setia Waspada!
Senin, 23 November 2020 – 21:24 WIB
Agus Subiyanto (53 tahun) adalah lulusan Akademi Militer 1991 yang berpengalaman dalam infanteri (Kopassus).
Pada kesempatan tersebut, sebagai pejabat baru, Brigjen Agus Subiyanto melakukan penandatanganan pakta integritas dan berita acara serah terima jabatan.
Kemudian dilanjutkan dengan pengambilan sumpah jabatan yang dipimpin langsung oleh Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto.
Turut hadir dalam acara tersebut di antaranya Kasum TNI Letjen M. Herindra, Irjen TNI Letjen (Mar) Bambang Suswantono, Danpuspom TNI Mayjen Eddy Rate Muis dan Kababinkum TNI Laksda Anwar Saadi serta pejabat teras Mabes TNI dan angkatan. (tnimilid/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Brigjen Agus Subiyanto adalah lulusan Akademi Militer 1991 yang berpengalaman dalam infanteri, Kopassus
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Respons Takmir Masjid soal Viral Paspampres Usir Jemaah saat Gibran Jumatan di Semarang
- Pria yang Menerobos Paspampres Ini Dianggap Membahayakan Keselamatan Presiden Jokowi
- Istana Bantah Paspampres Pukul Warga Seusai Selfie Bareng Presiden Jokowi
- Eks Anak Buah SYL Mengaku Berikan Tip kepada Paspampres Jokowi, Hakim Sampai Mempertegas
- Mayor Inf Sisriyanto Resmi Menjabat Komandan Detasemen 3 Grup B Paspampres
- Putarkan Rekaman Ketua Gunungkidul Didatangi Paspampres, Hasto: Wong Cilik Bangkit