Brigjen Didik Purnomo Bakal jadi Tersangka Simulator

Brigjen Didik Purnomo Bakal jadi Tersangka Simulator
Brigjen Didik Purnomo Bakal jadi Tersangka Simulator
Ketiga nama yang disebutkan diduga ikut serta dalam kasus dugaan korupsi yang dilakukan Irjen Djoko semasa menjabat Kakorlantas Polri tahun 2011 lalu. Ditegaskan Bambang, dalam ekspos kasus yang dilakukan lembaga pimpinan Abraham Samad itu telah memutuskan nasib ketiga orang tersebut. Hanya saja KPK belum bisa menyampaikannya secara resmi.

"Kawan-kawan itu bisa bersama-sama bisa tidak, tetapi dalam ekspos sudah diputuskan. Tapi belum bisa dikemukakan," tambah mantan pengacara itu..

Apa yang disampaikan Bambang Widjojanto juga dikuatkan oleh Pelaksana tugas (Plt) Direktur Penyidikan KPK, Warih Sadono. Menurutnya Brigjen Didik selaku kolega peserta bersama Irjen Didik bisa ikut diproses hukum.

"Kawan peserta, orang-orang yang bisa diminta pertanggungjawabannya secara pidana," papar Warih yang juga menjabat Direktur Penuntutan KPK.

JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) bakal menetapkan satu jenderal lagi dalam kasus dugaan korupsi Simulator SIM Korlantas Polri. Setelah

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News