Brigjen TNI Aminudin Ingin Program Lamtera Makin Dikenal Masyarakat
Senin, 16 Januari 2023 – 14:25 WIB
Direktur PT Al Barkat Creative Media (ABCM) Attaul Karim merasa tertantang untuk bisa membantu mempublikasikan program tersebut.
"Dalam waktu dekat saya dan tim akan berangkat ke daerah pelosok yang menjadi target bantuan. Jika perlu sambil membawa selebgram, youtuber dan artis Tiktok," ujar Atta.
Hal ini dimaksudkan untuk membantu membuat konten yang akan tayang di media sosial, sebagai media publikasi terbaik saat ini.
"Kami akan buat akun media sosial untuk semua platform, dan akan membawa berbagai alat atau kamera, termasuk bawa drone untuk dokumentasi," jelas pria yang dikenal sebagai Sultan Karpet. (jlo/jpnn)
Brigjen TNI Aminudin ingin program Lamtera makin dikenal masyarakat dengan menggandeng ABCM.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- KSAD Jenderal Maruli Periksa Kesiapan Operasional Satuan Angkutan Air TNI AD
- Brigjen TNI Antoninho Sampaikan Pesan KSAD Tentang Netralitas Prajurit TNI AD Menjelang Pilkada Serentak 2024
- Ini Dukungan Bea Cukai ke TNI AD Demi Kelancaran Ikuti Kompetisi Menembak di Filipina
- ASABRI Jamin Para Purnawirawan Bisa Menikmati Masa Purnabakti dengan Tenang
- KSAD Jenderal Maruli Pimpin Wisuda Purnawira 160 Pati TNI AD
- Prajurit Divif 1 Kostrad Selamatkan Bayi Laki-Laki, Warga Berikan Apresiasi