BRINS Perluas Layanan Nasabah di Bogor dan Bekasi
Rabu, 08 November 2023 – 22:26 WIB
Produk BRI Insurance cukup lengkap, seperti asuransi kerugian syariah, properti, kendaraan, sepeda, kebakaran, kecelakaan diri, pengangkutan, kapal laut, satelit, sampai minyak, dan gas.
BRI Insurance juga memiliki perlindungan yaitu asuransi mikro (Asmik) meliputi Asuransi Mikro Kerusakan Tempat Usaha (Asmik KTU), Rumahku, Proteksiku dan Motorku dengan premi dibandrol Rp. 40rb dan Rp.50rb pertahun. (jlo/jpnn)
BRIN perluas layanan nasbabah hingga ke Bekasi dan Bogor, Jawa Barat. Simak selengkapnya
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- BRI Life Hadirkan Acci Care & Life Care, Libur Tahun Baru jadi Lebih Tenang
- Gandeng Sun Life Financial Indonesia, BTN Syariah Hadirkan Asuransi Salam Berkah Amanah
- BRI Insurance Hadirka Perlindungan di Liburan Natal dan Tahun Baru
- Masyarakat Pamulang Diedukasi tentang Pentingnya Asuransi Kerugian
- Tokio Marine Indonesia Perluas Kerja sama dengan Komunitas Lewat Event Interaktif
- Bhinneka Life Relokasi Kantor Pemasaran Regional Lampung