Bripda Anthon Matatula Tewas Dianiaya, Jasadnya Dibuang ke Sungai, Pelaku Ternyata
Rabu, 16 Maret 2022 – 08:31 WIB

Kapolda Papua Irjen Pol Mathius D Fakhiri. ANTARA/Evarukdijati
Tak terima mobil mereka tertabrak, para pelaku lantas melakukan penganiayaan hingga polisi itu tewas.
Setelah kejadian, jasad Bripda Anthon dibuang ke Kali Tami yang berada di perbatasan Koya-Arso.
Berdasarkan keterangan para pelaku itu, kata Kapolda, pihaknya mengerahkan anggota Polair dan Sabhara untuk melakukan pencarian.
"Mudah-mudahan jasad korban bisa ditemukan dan dua pelaku lainnya ditangkap," ucap Irjen Fakhiri. (ant/fat/jpnn)
Anggota Polri Bripda Anthon Matatula tewas dianiaya. Tiga dari lima pelaku ditangkap, sedangkan jasad korban yang dibuang ke sungai masih dicari.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Siswa SMA Tewas di Asahan, Soedeson: Jika Keluarga Ragu, Silakan Lakukan Autopsi
- Klarifikasi Polda Jateng soal Intimidasi Ibu Korban di Kasus Brigadir AK
- Analisis Reza soal Kejahatan AKBP Fajar Pemangsa Anak-Anak
- Komisi III Dukung Sanksi PTDH untuk Oknum Polisi Terlibat Pemerasan di Kepri
- Tongkang Batu Bara Tabrak Rumah Warga di Sungai Musi, Polisi Olah TKP
- Harmoni Ramadan, Kebersamaan TNI-Polri di Halaman Mapolda Riau