Bripka Febri Selamatkan Nyawa Pendeta di Ambang Kematian
Rabu, 13 Oktober 2021 – 12:04 WIB

Consular Assistant Korea Selatan Jatim Lee Kyeong Youn (kiri) dan Bripka Febri menunjukkan penghargaan dari Kepolisian Nasional Korsel. Foto: Arry Saputra/JPNN.com
"Dia teman yang sangat berharga bagi kami," ucap Lee.
Setelah kesembuhan Kim, Lee dihubungi melalui sambungan telepon.
Di sana mereka membicarakan mengenai pengalaman pendeta itu berjuang untuk sembuh dari Covid-19.
"Beliau (Kim) mengatakan tidak yakin bisa selamat. Ternyata sudah sehat dan sembuh. Saya sangat berterima kasih dengan Pak Febri, karena sudah membantu kami," ujar Lee. (mcr12/jpnn)
Berkat menyelamatkan nyawa seorang pendeta asal Korea Selatan, Bripka Febri mendapat penghargaan. Begini kisahnya.
Redaktur : Rah Mahatma Sakti
Reporter : Arry Saputra
BERITA TERKAIT
- Inilah Hasil Drawing Barati Cup International East Java 2025
- Ratusan Brimob Disebar ke Titik Banjir Jabodetabek, Evakuasi Anak-Lansia
- Polda Riau Bangun 75 Rumah Subsidi, Wujudkan Kesejahteraan Personel
- Seorang Polisi di Makassar Kena Panah, Pelakunya
- Ada Seleksi PPPK 2024, Bukan Berarti Jumlah Guru Bertambah
- JCI East Java Dorong Pengusaha Muda Aktif Mengembangkan Diri