Briptu PN yang Bikin Heboh Kebon Kacang Ternyata Pernah Tersandung Narkoba
Jumat, 26 Februari 2021 – 19:23 WIB
F tinggal di indekos milik orang tuanya itu. Diketahui keduanya tengah menjalin kedekatan.
Briptu PN kemudian merusak pintu indekos tersebut untuk menemui F.
Namun, F tidak berada di indekos itu, karena sedang menginap di rumah orang tuanya.
Penghuni indekos yang takut lalu melapor kepada ketua RW setempat.
Ketua RW bersama warga lalu mengajak pemuda setempat untuk mengamankan Briptu PN.
Briptu PN yang sebelumnya bertugas di Polres Jakarta Utara itu sempat mengeluarkan senjata api tetapi warga sekitar dapat mengamankan dan membawa ke Polsek Tanah Abang.
Wakapolres Jakarta Utara AKBP Nasriadi mengatakan Briptu PN dalam proses pemecatan di kesatuan.
"Dia dalam proses pemecatan," kata Nasriadi.
Briptu PN ditangkap warga lantaran tengah berbuat tak lazim pada sebuah indekos di Kebon Kacang, Tanah Abang.
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Siap-Siap Perubahan Penempatan Guru PPPK, Ada yang Menolak, Ternyata
- Kejagung Beri Penjelasan Soal Video Viral Terkait Stafsus Budi Arie
- Datangi Indekos, Densus 88 Antiteror Lakukan Tindakan, Apa yang Didapat?
- Penjelasan Pengunggah Video Viral Pembagian Bantuan Ibu Hamil di Bandung
- Polisi Tangkap Pemuda Duel Ala Gladiator Semarang yang Viral di Media Sosial
- Mediasi Buntu, Polisi Turun Tangan dalam Kasus Anjing Serang Mak-mak di Semarang